top of page
Logo Parahyangan Golf-01(1) (1).png
parahyangan-chaerialsunrisewide-0068-edit.jpg

Parahyangan Golf merupakan destinasi golf berkelas dunia yang menawarkan pengalaman bermain dengan pemandangan alam yang memukau. Dirancang oleh Bob Moore dari JMP Golf Design Group, Parahyangan Golf menyediakan 18-hole pilihan dengan berbagai tantangan bagi pegolf profesional maupun pemula. Bertempat di kota mandiri Kota Baru Parahyangan, Parahyangan Golf dikelilingi oleh dua gunung megah, lembah hijau, danau yang mempesona, serta sawah yang terawat oleh petani lokal, menghadirkan harmoni sempurna antara olahraga, keindahan alam, dan kenyamanan.

Parahyangan Golf

11.jpg
Parahyangan Golf
IMG_6562.jpg
img_placeholder (1).jpg
11_edited.jpg
bottom of page